Perancangan Alat Temperature Control Pada Laboratorium Elektronika Di Departemen Elektronika Akademi Angkatan Udara

  • Yudha Yulianto Prodi Elektronika Pertahanan, Departemen Elektronika Akademi Angkatan Udara, Yogyakarta, Indonesia, 55002
  • Bambang Gastomo Dosen Gol. V, Akademi Angkatan Udara, Yogyakarta Indonesia
Keywords: Sensor Suhu LM35, TL082, ICL7107, Sevent segment, HEF4030

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah merancang alat sistem pengontrol suhu ruangan menggunakan kipas atau AC. Sistem  ini dimanfaatkan untuk mengatur suhu dalam ruangan di Laboratorium Elektronika. Perangkat keras terdiri dari sensor suhu LM35, penguat instrumentasi TL082, ADC ICL7107, sevent segment, HEF4030, dan aktuator relay. Alat ini bekerja seperti thermometer biasa yaitu mengukur derajat suhu ruangan pada skala Celcius. Suhu ruangan akan terbaca oleh sensor, kemudian tegangan keluaran dari sensor akan dikuatkan oleh peguat instrumentasi yang selanjutnya akan diubah menjadi data digital oleh ADC ICL7107. Data digital tersebut akan diproses untuk ditampilkan kedalam peraga sevent segment yang akan diikuti oleh nyala kipas atau AC. Alat ini telah terealisasi dan dapat mengontrol suhu ruangan agar tetap berada pada keadaan suhu ruangan normalnya.

References

Alison G. K. dan C.Chungyoon, “Thermal comfort in Japanese schools, Solar Energy, 2003, 245–252.

Anonim, “Tata Cara Perancangan Sistem Ventilasi dan Pengondisian Udara pada Bangunan Gedung”, SNI 03-6572-2001, Jakarta: Badan Standardisasi Nasional, 2001

Anonim, Persyaratan Kesehatan Lingkungan kerja Perkantoran dan Industri”, SK Menteri Kesehatan RI Nomor: 1405/MENKES/SK/XI/2002

ASHRAE, “Thermal Environmental Conditions for Human Occupancy. Standard 55-1992. American Society of Heating, Refrigerating, and Air-Conditioning Engineers, Atlanta, USA, 1992.

Candra, R, 2006, Alat pemantau Suhu Ruangan Melalui Web Berbasiskan Mikrokontroler AT89SI51, Proceeding, Seminar Ilmiah Nasional Komputer dan Sistem Intelijen (KOMMIT 2006).

Dorf, RC, Bishop,R.H., 1995, Modern Control Systems, 7th Edition, Addison-Wesley, Reading, MA,

Fairchild,2013,LM311 Single Comparator, https://www.fairchildsemi.com/datasheets/LM/LM311.

Intersil, 2013, 31/2 Digit, LCD/LED Display, A/D Converters, http://www.intersil.com/content/dam/Intersil/documents/icl7/icl7106-07-07s.pdf.

Instrument, T., 2004, SN7404 Hex Inverter, http://www.ti.com/lit/ds/symlink/sn74ls04.pdf.

Instrument, T., 2015, LM555 Timer, http://www.ti.com/lit/ds/symlink/lm555.pdf.

Inovations, P., 1997, TIP31 NPN Silicon Power Transistor, http://pdf.datasheetcatalog.com/datasheet/PowerInnovations/mXuqyry.pdf.

Nugroho, M.A, “A Preliminary Study of Thermal Environment in Malaysia’s Terraced Houses”, Journal and Economic Engeneering, 25-28, 2011.

Nurahmadi, F., Ashari, A., “Sistem Kontrol dan Monitoring Suhu Jarak Jauh Memanfaatkan Embedded Systems Microprosessor W1500 dan ATMega8535, IJEIS, Vol. 1, No.2, pp 55-66, Oktober 2011.

NXP, 2011, HEF4027 Dual JK Flip Flop, http://www.nxp.com/documents/data_sheet/HEF4027B.pdf.

Semiconductor, N., 2013, KA317/LM317 3-Termonal Positive Voltage Regulator, http://www.national.com/ds/LM/LM317.pdf.

Semiconductor, N., 2013, UA7800 Series Positive Voltage Regulator, http://www.national.com/ds/LM/LM78XX.pdf.

Semiconductor, N., 2013, LM79XX Series 3-Terminal Negative Regulators, http://www.national.com/ds/LM/LM78XX.pdf.

Semiconductor, N., 2013, LM35 Precision Centigrade Temperature Sensor, http://www.national.com/ds/LM/LM35.pdf.

Sulaiman, R.S.W., M. Rodzi Ismail dan M.A.Egbal, “A Case Study of the Climate Factor on Thermal Comfort for Hostel Occupants in Universiti Sains Malaysia (USM), Penang, Malaysia, Journal of Sustainable Development, 50-61, 2011.

Roonak,D., S.Kamaruzzaman dan M.Jalil, “Thermal Comfort in Naturally Ventilated Office Under Varied Opening Arrangements: Objective and Subjective Approach” European Journal of Scientific Research EuroJournalsPublishing, Inc , 2009,

Szokolay S.V, et. Al, 1973, Manual of Tropical Housing and Building, Bombay: Orient Langman.

Wijaya, S., “Kenaikan Suhu Udara di Surabaya”, 2007,
Published
2020-12-28
How to Cite
Yulianto, Y., & Gastomo, B. (2020). Perancangan Alat Temperature Control Pada Laboratorium Elektronika Di Departemen Elektronika Akademi Angkatan Udara. Akademi Angkatan Udara Journal of Defense Science and Technology : AAU-JDST, 4(2), 131-144. Retrieved from https://aau.e-journal.id/jdst/article/view/32
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.